Prediksi Lithuania VS Inggris 08 Oktober 2017

Prediksi Lithuania VS Inggris Kualifikasi Piala Dunia 2018 Grup F Info Tips & Skor Pertandingan.

Carataruhan.net – Timnas Inggris yang sudah di atas angin dipastikan melaju keputaran final Piala Dunia  di Rusia tahun depan, dan kini mereka harus melawan Lithuania pada minggu malam.

Pasukan Inggris hanya perlu meraih hasil imbang, namun di lihat dari kualitas tim Harry Kane dan Kolega tentunya berupaya membuat pesta gol.

Data dan Fakta Kedua Tim:

– Total kedua tim sudah bertemu sebanyak tiga kali di sepanjang sejarah, dan Inggris selalu raih kemenangan dan tim lawan bahkan selalu gagal mencetak gol, di pertemuan pertama Inggris hanya menang 2-0 saat bermain di Wembley Stadium.

– Harry Kane akan menjadi sorotan utama di laga nanti, total dirinya sudah mencetak tujuh gol di tiga laga terakhir, dirinya sukses mencetak hattrick saat membawa poin penuh Tottenham di laga kontra APOEL di ajang benua biru dan bermain di laga tandang.

– Nama gelandang Lithunia, Fiodor Cernych akan menjadi andalan dilini depan tim tuan rumah, total dari enam gol yang dicetak, dirinya sukses mencetak tiga gol di babak kualifikasi Piala Dunia 2018.

– Lithuania sendiri sempat tampil mengejutkan dengan mampu menahan imbang Slovenia 2-2.

– Fiodor Crynych sendiri sangat berpeluang untuk menambah pundi-pundi golnya di timnas dan menyamai rekor milik legenda tahun 1998, Virginius Baltusnikas yang saat itu sukses mencetak sembilan gol.

– Lithuania sendiri mampu tampil di babak kualifikasi Piala Dunia pada tahun 1998, saat itu meski gagal lolos, tim sukses duduk diposisi tiga dengan raih lima kemenangan dan dua imbang dari 10 laga yang dijalani tim.

Komposisi Pemain Kedua Tim.

 

Skuat Lithuania:

Kiper: Ernestas Setkus (Hapoel Haifa), Emilijus Zubas (Bnie Yehuda), Vytautas Cerniaskas (CSKA Sofia).

Bek: Tadas Kijanskas (Zbrojovka Brno), Egidijus Vaitkunas (Zalgiris Vilnius), Georgas Freidgeima (Okzhetpes Koksheatau), Vytautas Andriuskeviciu (Portland Timbers), Valdemar Borovskij (Trakai), Tomas Mikuckis (Tom Tomsk), Linas Klimavicius (Zalgiris Vilnius), Edvinas Girdvainis (Tom Tomsk).

Gelandang: Arvydas Novikovas (Jagiellonia Bialystok), Mantas Kuklys (Zalgiris Vilnius), Artunas Zulpa (Tobol Kostanay), Vykintas Slivka (Hibernian), Karolis Chvedukas (Suduva Marijampole), Marius Papsys (Sepsi Sfantu Gheorghe), Ovidjus Verbickas (Suduva Majijampole), Vaidotas Silenas (Trakai).

Striker: Deivydas Matulevičius (Hibernian), Lukas Spalvis (Kaiserlautern), Darvydas Sernas (Zalgiris Vilnius), Fiodor Cernych (Jagiellonia Bialystok), Nerijus Valskis (Bnie Yehuda).

Skuat Inggris:

Kiper: Fraser Forster (Southampton), Joe Hart (West Ham United), Jack Butland (Stoke City), Jordan Pickord (Everton).

Bek: Gary Cahill (Chelsea), Chris Smalling (Manchester United), Kyle Walker (Manchester City), John Stones (Manchester City), Aaron Cresswell (West Ham United), Michael Keane (Everton), Kieran Trippier (Tottenham Hotspur), Harry Maguire (Leicester City).

Gelandang: Raheem Sterling (Manchester City), Jordan Henderson (Liverpool), Alex Oxlade-Chamberlain (Liverpool), Dele Alli (Tottenham Hostpur), Eric Dier (Tottenham Hostpur), Jack Livermore (West Bromwich Albion), Jesse Lingard (Manchester United), Harry Winks (Tottenham Hotspur).

Prediksi Skor Lithuania (0) VS (4) Inggris.

Be the first to comment on "Prediksi Lithuania VS Inggris 08 Oktober 2017"

Leave a comment

Your email address will not be published.


*