Prediksi Liverpool VS Burnley 16 September 2017

Prediksi Liverpool VS Burnley Liga Inggris Premier League 2017-2018 Info Tips & Skor Pertandingan.

Carataruhan.net – Dalam laga kali ini Liverpool harus menjamu Burnley di kandang sendiri. Upaya kali ini The Reds harus mampu memperbaiki posisi mereka di papan klasemen.

Tim posisi lawan Burnley juga tidak bisa di anggap remeh, di karenakan tim ini menahan imbang sewaktu berhadapan dengan Tottenham Hotspur.

Data dan Fakta Liverpool dan Burnley:

– Total kedua tim sudah bertemu sebanyak 71 kali, dan secara keseluruhan, The Reds sukses raih 31 kemenangan, 18 kali berakhir imbang dan 22 pertemuan lainnya dimenangkan Burnley.

– Pada pertemuan pertama musim lalu, Bunrey sukses raih kemenangan 2-0 atas Liverpool, saat itu bermain di laga kandang, Sam Vokes dan Andre Gray sukses persembahkan poin penuh untuk tim tuan rumah.

Burnley: Heaton, Ward, Lowton, Mee, Michael Keane, Defour (Gudmundsson 56′), Marney, Arfield, Noyd, Vokes (Jutkiewicz 82′), Gray (O’Neill 90+3′).

Liverpool: Mignolet, Klavan, Lovren, Clyne, Milner (Alberto Moreno 77′), Wijnaldum, Lallana (Grujic 78′), Henderson, Philippe Coutinho, Sturridge (Origi 65′), ROberto Firmino.

– Pasukan Juergen Klopp sendiri gagal raih kemenangan saat jumpa wakil Spanyol, Sevilla yang berakhir dengan skor 2-2 meski bermain dirumah sendiri, di laga pertama babak fase grup Liga Champions Eropa.

– Sementara pada akhir pekan lalu, Liverpool harus menelan pil pahit usai takluk 0-5 atas Manchester City di Etihad Stadium, dan ditambah mendapat kartu merahnya Sadio Mane yang melakukan pelanggaran keras atas kiper City, Ederson. Pemain asal Senegal tersebut dipastikan absen di tiga laga Liga Inggris mendatang.

– Sementara tim tamu juga tidak akan diperkuat kiper utama tim, Tom Heaton yang mengalami cedera parah pada akhir pekan lalu.

– Usai absennya Mane, Roberto Firmino siap menjadi andalan dilaga nanti, total dirinya sudah mencetak dua gol dan dua asisst diajang Liga Inggris musim ini, dirinya sukses menyumbang satu gol pada laga kontra Sevilla lalu.

– Chris Wood menjadi punggawa andalan baru di kubu Burnley, total eks Leeds United tersebut sudah mencetak dua gol di dua laga terakhir Liga Inggris.

– Wood juga menjadi aktor utama timnas Selandia Baru di ajang Kualifikasi Piala Dunia zona Oceania, dirinya sukses mencetak hattrick saat tim menang 6-1 atas Kepulauan Salomon.

– The Reds tengah galau, lantaran tim akan kembali bertanding di ajang EFL Cup kontra Leicester City pada tengah pekan mendatang yang dinilai cukup penting.

– Sementara Burnley sendiri akan menghadapi tim kasta kedua, Leeds United pada tengah pekan mendatang.

– Catatan rekor pelatih Sean Dyche saat menjamu Liverpool tercatat hanya mampu raih satu kemenangan dan tiga kali menelan kekalahan di empat kali pertemuan sepanjang masa.

– Selain Mane, Adam Lallana, Nathaniel Clyne dan Agnan Bogdan juga dipastikan absen dilaga nanti setelah mengalami cedera.

– Sementara selain Tom Heaton, Dean Marney juga dipastikan absen dari skuat Burnley pada laga nanti dengan alasan yang sama.

– Penyerang lapis dua Liverpool, Danny Ings merupakan mantan bomber dari tim lawan, Burnley dan menjadi aktor keberhasilan tim untuk promosi ke kasta tertinggi Inggris.

Prediksi Skor Liverpool (2) VS (0) Burnley.

Be the first to comment on "Prediksi Liverpool VS Burnley 16 September 2017"

Leave a comment

Your email address will not be published.


*